4
Obat Diare Alami - Hallo sahabat PINTAR ALAMI KESEHATAN, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Obat Diare Alami, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Tradisional, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Obat Diare Alami
link : Obat Diare Alami

Baca juga


Obat Diare Alami

Anda selalu buang-buang air ? diare


Jika memang anda terserang penyakit buang-buang air, sehingga dalam seharinya bisa seringkali ke WC , perut rasanya melilit, tubuh lemas dan juga liang dubur terasa perih sekali, maka dapat disembuhkan dengan obat tradisional.

Caranya :

  1. Ambilah sebuah sirsak (nangka belanda) yang sedang-sedang.
  2. buanglah bijinya, kemudian campur dengan air satu gelas aduk-aduk sampai rata.
  3. lalu diperas dan disaring dengan memakai kain halus.
  4. Ambil sari airnya dan campurkan dengan 25 gram susu kental manis.

Diminum sebanyak 2 kali pagi dan sore. Niscaya buang-buang air anda akan terhenti, liang dubur tidak perih lagi dan anda akan sembuh. Jika masih belum sembuh benar,besoknya boleh diulang lagi insyaallah akan mampet.

Posting Komentar

  1. widdiih keren gan. tar kalo lagi diare bakal ane praktekin gan. tapi mudahan-mudahan enggak lah. masa pengen kena penyakit sih, hehe
    bermanfaat gan artikelnya

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya gan di bookmark buat jaga2 ,, tp yg psti kita berdoa untuk selalu sehat,, amienn

      Hapus

 
Top